You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Tiga Saluran di Grogol Utara Dikeruk
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Tiga Saluran di Grogol Utara Dikeruk

Tiga saluran air di Kelurahan Grogol Utara, Kebayoran Lama, dikeruk petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU). Ketiga saluran tersebut yakni di Jl Kalimaya, Jl Kampung Pluis, dan Jl Kebayoran Lama. Hasilnya, sebanyak 135 karung sendimen lumpur dingkut petugas.

Petugas PPSU yang dikerahkan 37 yang dibagi tiga regu dan masing-masing regu terdiri dari 13 hingga 15 petugas PPSU

Lurah Grogol Utara, Hani Purwanti mengatakan, pengerukan dilakukan untuk antisipasi musim hujan, sebab saluran di tiga lokasi tersebut sudah tidak berfungsi, akibatnya ketika hujan di kawasan tersebut tergenang.

"Saluran di Jalan Kebayoran Lama ada 80 karung, Jalan Kalimaya ada 30 karung dan Jalan Pluis ada 25 karung dan semua berisi sedimen lumpur," kata Hani, Jumat (2/10).

52 Petugas PPSU Keruk Saluran Ulujami

Dikatakan Hani, untuk melakukan pengerukan di tiga lokasi tersebut pihaknya mengerahkan 37 petugas PPSU dan pengerukan dilakukan menggunakan alat manual seperti cangkul dan sekop.

"Petugas PPSU yang dikerahkan 37 yang dibagi tiga regu dan masing-masing regu terdiri dari 13 hingga 15 petugas PPSU," ujarnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1223 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1121 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1051 personNurito
  4. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye979 personTiyo Surya Sakti
  5. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye931 personAldi Geri Lumban Tobing